17
08-22
Lomba 17 Agustusan

Terverifikasi
Mitra Aktif
Untuk memperingai HUT Proklamasi yang ke 77 panti asuhan kami bekerjasama dengan kakak-kakak UMJ mengadakan lomba-lomba.
Antara lain, balap karung, makan kerupuk, rebutan kursi dan lain sebagainya. Meskipun pelaksanaanya sederhana namun cukup meriah dan menghibur.